Harga Saham Murah, Buyback Meriah
Kamis, 20 November 2008 – 15:30 WIB

Harga Saham Murah, Buyback Meriah
PT Bakrie Sumatera Plantations Tbk (UNSP), misalnya, telah melakukan buyback 6,6 juta lembar saham. Total dana yang telah dikucurkan anak usaha Grup Bakrie itu adalah Rp 2,16 miliar. Mereka masih punya alokasi dana sebesar Rp 147,8 miliar untuk aksi korporasi tersebut.
Baca Juga:
Direktur UNSP Harry M. Nadir, dalam laporannya ke otoritas bursa, mengatakan, Perseroan masih akan melakukan buyback hingga 750,999 juta lembar saham dengan total dana Rp 150 miliar. (eri/fan)
JAKARTA - Luluhnya harga saham dimanfaatkan sejumlah emiten untuk melakukan aksi buyback. Saat harga terdiskon besar-besaran, para emiten menilai
Redaktur & Reporter : Tim Redaksi
BERITA TERKAIT
- 165.466 Kendaraan Meninggalkan Jabotabek saat Libur Panjang
- Satgas Ramadan & IdulFitri Pertamina Dinilai Berhasil Memitigasi Lonjakan Permintaan BBM
- Pemda Diminta Jadi Motor Investasi dan Pemerataan Ekonomi
- PLN IP Siap Penuhi Kebutuhan Hidrogen Sebagai Energi Alternatif Masa Depan
- Estpos Hadir di Pontianak, UMKM Kalbar Siap Masuk Era Digital
- Masyarakat tak Perlu Ragu Bertransaksi Emas Secara Digital di Pegadaian