Harga Tanah Naik, Binakarya Optimalkan Pluit
Selasa, 27 September 2011 – 05:24 WIB

Harga Tanah Naik, Binakarya Optimalkan Pluit
Handa Sulaiman, Executive Director Cushman & Wakefield Indonesia memperkirakan pasar properti pada sejumlah kota besar di Indonesia masih akan tumbuh dengan baik di 2011 dan 2012. Menurutnya, booming properti itu didorong oleh perekonomian Indonesia yang membaik,tingkat konsumsi masyarakat yang stabil,bunga simpanan perbankan yang tidak terlalu tinggi, dan meningkatnya asumsi bahwa investasi properti lebih dipercaya dibandingkan dengan jenis investasi lainnya. (aro)
JAKARTA - Tingginya permintaan properti, terutama perumahan, menjadi salah satu penyebab naiknya harga tanah di Jakarta.Hal ini disikapi beragam
Redaktur & Reporter : Tim Redaksi
BERITA TERKAIT
- Rayakan Ramadan 2025, Midea Gelar Promo Super Berkah
- DRX Token Diluncurkan, Bamsoet Sebut Potensi Jadi Aset Kripto Terkemuka di Indonesia
- Elitery Catat Pertumbuhan Positif di 2024, Pendapatan Meningkat 50%
- Allo Bank Salurkan Rp 250 Miliar untuk Akulaku Finance
- Serikat Pekerja Sritex Minta Bantuan DPR soal Pencairan Pesangon & THR
- Polisi Tangkap Pedagang Ayam Gelonggongan, Zulhas Membantah