Harga Telur Anjlok, Sekjen PKS Serap Aspirasi ke Peternak, Langsung Beri Solusi
Minggu, 24 Oktober 2021 – 11:02 WIB

Anggota DPR Dapil I Kalsel yang juga Sekjen PKS Habib Aboe Bakar Al Habsy mengecek langsung harga telur ayam kepada para peternak di Hulu Sungai Selatan, Kalsel. Foto: Dokpri for JPNN.com.
Sementara itu Wawan, salah satu peternak setempat menyampaikan bahwa kondisi harga ini sangat memberatkan mereka.
“Ini, kan, musim Maulid, sebenarnya kami berharap harganya bisa bagus, sehingga para peternak bisa dapat untung,” kata Wawan. (antara/jpnn)
Anggota DPR yang juga Sekjen PKS Habib Aboe Bakar Al Habsy mendatangi langsung kandang ayam milik peternak telur, dan memborong telur ayam di Hulu Sungai Selatan.
Redaktur & Reporter : Boy
BERITA TERKAIT
- Legislator PDIP Stevano Dorong MA Segera Membentuk Kamar Khusus Pajak
- DPR Tuntut Ketegasan Pemerintah soal Kebun Milik Perusahaan di Kawasan Hutan
- Eks Kapolres Ngada AKBP Fajar Jadi Anomali, Hinca Pertanyakan Sistem Rekrutmen Polri
- Minta Korlantas Polri Tindak Pelaku Bus Oleng, Sahroni: Cabut SIM Sopir dan Tegur PO-nya
- Posisi Letkol Teddy di Seskab Langgar UU TNI, TB Hasanuddin: Harus Mundur dari Militer
- TB Hasanuddin Ungkap Beberapa Pasal Menarik Perhatian dalam DIM RUU TNI