Harga Telur Ayam Bikin Menjerit, Pemerintah Diminta Turun Tangan
Rabu, 24 Agustus 2022 – 17:03 WIB

Pengamat Kebijakan Publik Narasi Institute Achmad mengatakan pemerintah segera turun tangan mengatasi kenaikan harga telur ayam. Foto: Wenti Ayu/JPNN
Kemudian, tidak hanya melakukan operasi pasar untuk menurunkan harga telur tetapi pemerintah melalui Badan Pangan Nasional juga harus mengatur dan menjaga ketersediaan stok telur yang cukup.
"Pemerintah harus berupaya untuk menjaga stok pangan untuk ayam petelur. Jika selama ini stok pakan ayam petelur masih bergantung pada impor," ungkapnya.
Achmad menyarankan pemerintah harus mulai melakukan swasembada terhadap pakan ayam petelur sehingga jangan lagi ada peternak ayam yang mengeluh karena terbatas atau mahalnya harga pangan untuk ayam petelur. (mcr28/jpnn)
Pengamat Kebijakan Publik Narasi Institute Achmad mengatakan pemerintah segera turun tangan mengatasi kenaikan harga telur ayam.
Redaktur : Elvi Robiatul
Reporter : Wenti Ayu Apsari
BERITA TERKAIT
- Cetak Rekor Sejarah, Harga Emas Tembus USD 3.300 Per Troy
- Buyback Rp 50 Miliar Erajaya Jadi Sinyal Optimisme untuk Pasar
- Redakan Flu dengan Mengonsumsi 3 Makanan Ini
- Waspada, Modus Penipuan Unlock IMEI
- Ketua Umum KSPSI Canangkan Perang Melawan Impor Ilegal
- Said Iqbal Desak Permendag 8 Dicabut karena Merugikan Usaha Lokal & Buruh