Harga Telur Merangkak Naik
Rabu, 30 Januari 2013 – 09:39 WIB
Maman pedagang lainya menambahkan, selain naiknya harga telur ayam, harga telur bebeknya mengalami kenaikan bahkan hampir jarang dan langka, dikarenan banyaknya flu itik yang menyerang bebek-bebek petelur. Selain itu juga harga telur bebek mengalami kenaikan daro Rp 1400 per biji menjadi Rp 1700 perbiji. “pasokan telur bebek sangat sulit,” ungkapnya.
Baca Juga:
Agus mengaku sangat keberatan dengan kenaikan harga telur, kana tetapi, pihaknya tidak bisa berhenti untuk membeli telur, karena telur merupakan kebutuhan makanan untuk keluarga yang merupakan giji tambahan. Seharusnya, ada kebijakan dari pemerintah untuk bisa menyetabilkan harga sembako yang bisa dibilang untuk kalangan menengah ke bawah.
“Beli telur tidak setiap hari, tetapi meskipun harga telur naik, tidak bisa berhenti membeli,” singkatnya. (mg3)
SINGAPARNA – Harga Telur di Pasar Singaparna Kabupaten Tasikmalaya melonjak naik dari harga awal Rp 16000 per kilogramnya menjadi Rp 18400.
Redaktur & Reporter : Tim Redaksi
BERITA TERKAIT
- Melangkah Maju Menjadi Satu, PT BGR Logistik Indonesia Rayakan HUT ke-3
- 56% Bisnis di Indonesia jadi Korban Fraud Digital, 4 Langkah Penting ini Perlu Diambil
- Konsisten Terapkan Produk Halal, Ajinomoto Raih Penghargaan IHATEC
- Sinar Mas Land Sukses Menyelenggarakan DNA Leadership Summit di BSD City
- Efek Aquabike Championship 2024 Penumpang Ferry di Danau Toba Melonjak 12,7%
- Operasikan Pabrik di Jakarta Timur, Grundfos Gelontorkan Investasi Rp 31 Miliar