Harga Tiket Pesawat di Natuna Mahal, Mendagri Tito Usul 2 Solusi Ini

Harga Tiket Pesawat di Natuna Mahal, Mendagri Tito Usul 2 Solusi Ini
Menteri Dalam Negeri (Mendagri) Muhammad Tito Karnavian menjadi inspektur upacara HUT ke-78 RI di Natuna, Kepri, Kamis (17/8/2023). ANTARA/Ogen

Dia memastikan bahwa Natuna menjadi salah satu wilayah perbatasan superprioritas oleh pemerintah pusat, sehingga beragam persoalan yang dihadapi warga di sana akan diupayakan untuk dicarikan jalan keluarnya.

"Nanti, saya akan gelar rapat terbatas dengan Kemenhub terkait masalah harga tiket pesawat di Natuna," ujar Tito.

Saat ini, untuk penerbangan dari Batam tujuan Natuna hanya menggunakan maskapai Wings Air dengan jarak tempuh sekitar 1 jam lebih. Harga tiketnya mulai dari Rp 1,3 juta sampai Rp 3 juta per orang. (antara/jpnn)

Mendagri Tito mengusulkan dua solusi guna mengatasi mahalnya harga tiket pesawat di Natuna yang merupakan garda terdepan Indonesia di daerah perbatasan.


Redaktur & Reporter : M. Kusdharmadi

Silakan baca konten menarik lainnya dari JPNN.com di Google News