Harga Tomat Rp 300, Petani Menjerit
Minggu, 25 September 2011 – 10:39 WIB

Harga Tomat Rp 300, Petani Menjerit
Penurunan harga tomat yang terjadi sekarang, tambah petani asli Desa Poncokusumo itu, sangatlah mengejutkan petani. Mengingat, harga tomat sebenarnya mampu menembus angka Rp 5.500 per kilogramnya.
Baca Juga:
“Biasanya kalau setelah lebaran, harga tomat memang menurun. Namun yang terjadi sekarang, benar-benar turun dan sepertinya susah dikatrol lagi,” paparnya di sela memasukkan sejumlah tomat panenan ke kotak untuk dijual.
Kian menurunnya harga, Riyantik berharap, di musim panen tomat mendatang, harga kembali normal. (sit/eno)
MALANG- Rugi besar saat ini tengah dialami sebagian besar petani sayur di Kecamatan Poncukusumo. Musim panen tomat yang diharapkan harganya bisa
Redaktur & Reporter : Tim Redaksi
BERITA TERKAIT
- Telkom Lewat IndiBiz Buka Posko Mudik BUMN 2025 di Pelabuhan Ketapang dan Bakauheni
- Trump Terapkan Bea Masuk Tinggi ke Produk RI, Misbakhun Punya Saran untuk Pemerintah & BI
- Ekonom Ungkap Komoditas yang Bakal Terdampak Kebijakan Tarif Trump
- Harga Pangan Sejumlah Komoditas Stagnan Tinggi
- H+3 Arus Balik Lebaran, KAI Daop 4 Semarang Catat ada 94 Ribu Penumpang
- Analis Sebut Kans Ekonomi Indonesia Alami Perkembangan Progresif