Hari Guru Nasional, Ini Permintaan Guru Honorer Negeri kepada Pak Jokowi
Selasa, 23 November 2021 – 07:28 WIB
Kalaupun mereka harus ikut tes PPPK tahap II, sebaiknya kelulusan di tahap I tidak diabaikan.
Begitu juga dengan guru honorer yang tidak lulus tes PPPK tahap I, jangan diadu dengan guru swasta dan lulusan PPG yang sudah memiliki Serdik sehingga sudah mengantongi tabungan nilai kompetensi teknis 500 poin.
Selain itu guru swasta dengan serdiknya mendapatkan tambahan penghasilan Rp 1,5 juta dari pemerintah. Sungguh kata Musbihin, ketimpangan sosial itu tampak nyata.
"Tolong Pak Jokowi, berikan kemuliaan bagi guru honorer negeri. Kalau tulus ingin membantu guru honorer negeri, jangan diadu dengan guru swasta dan PPG," pintanya. (esy/jpnn)
Jangan Sampai Ketinggalan Video Pilihan Redaksi ini:
Berkaitan dengan peringatan Hari Guru Nasional, Musbihin berharap ada kado istimewa dari Pak Jokowi untuk para guru honorer negeri.
Redaktur : Soetomo
Reporter : Mesya Mohamad
BERITA TERKAIT
- Dukungan Anies untuk Pram-Rano Bakal Berdampak Signifikan
- Ini Pesan Yeny Trisia Isabella untuk Honorer yang Mengikuti Tes PPPK
- 5 Berita Terpopuler: Kabar Gembira, Honorer Tercecer dan Database Bisa Seleksi PPPK, Jumlah Peserta jadi Makin Banyak
- Agung Sebut Pilkada Jateng Jadi Ajang Pertarungan Efek Jokowi vs Megawati
- Andri Berharap Supriyani Guru Honorer Lulus PPPK 2024, Tes Sebelum Sidang Putusan
- 5 Berita Terpopuler: Siap-Siap Perubahan Penempatan Guru PPPK, Ada yang Menolak, Ternyata