Hari Ini Australia Mengalami Siang Terpanjang, Ini yang Membuatnya Istimewa
Senin, 21 Desember 2020 – 17:44 WIB
Bumi makin dekat dengan Matahari, namun bukan alasan mengapa panas
Ini adalah kesalahpahaman yang umum, ujar Profesor Watson.
"Banyak orang berpikir bahwa ini menjadi penyebab mengapa musim panas di belahan bumi selatan semakin panas," kata Profesor Watson.
Infographic: Earth is closest to the Sun in January two weeks after the December solstice. (Wikimedia: Gothika (adapted))
Bumi akan mencapai titik terdekatnya dengan Matahari (dikenal sebagai perihelion) dua minggu setelah titik balik matahari tahun depan pada tanggal 3 Januari.
Namun perbedaan jaraknya tipis.
"Jaraknya hanya beberapa persen lebih dekat dari jarak pada umumnya," kata Profesor Watson.
Kemiringan Bumi menimbulkan dampak yang jauh lebih besar dari jauh-dekatnya jarak dengan Matahari.
Selain itu, geografis lokal, cuaca, dan pola iklim mendominasi kondisi suhu udara.
Hari ini Australia mengalami siang terpanjang sepanjang tahun 2020, penanda permulaan musim panas
BERITA TERKAIT
- Kabar Australia: Telur Langka, Supermarket Membatasi Pembelian
- Kasus Penyerangan Perempuan Dengan Air Keras Dikaitkan Dengan Motif Balas Dendam
- Dunia Hari Ini: Amerika Mengatakan Ada Kemajuan Dalam Mediasi Gencatan Senjata Israel-Hamas
- Menko Airlangga & Dubes Australia Bertemu, Kedua Negara Bahas Sejumlah Agenda Penting
- Jumlah Penularan Kasus HMPV Terus Bertambah di Tiongkok, Virus Apa Ini?
- Dunia Hari Ini: Facebook dan Instagram Akan Berhenti Menggunakan Mesin Pengecek Fakta