Hari ini, Dua Balon Dipastikan Mendaftar
Minggu, 25 November 2012 – 08:21 WIB

Hari ini, Dua Balon Dipastikan Mendaftar
PURWOKERTO-Teka-teki siapa yang akan maju dalam perebutan kursi Banyumas 1 dan 2 semakin terang. Setelah dua bakal pasangan calon independen resmi mendaftar, pada hari terakhir pendaftaran ini (25/11) dua bakal calon dari partai politik (Parpol) dipastikan akan mendaftar ke Komisi Pemilihan Umum (KPU) Banyumas. Ia menuturkan, semua parpol telah mengambil formulir pendaftaran. "Mereka (parpol, red) memastikan tanggal terakhir pendaftaran dan menanyakan syarat wajib yang harus dipenuhi," tuturnya. Persyaratan yang wajib diserahkan pada saat pendaftaran adalah dokumen pencalonan yang berisi tiga item.
Ketua KPU Banyumas Aan Rohaeni SH, mengatakan, dua balon yang telah memastikan mendaftar pada hari terakhir ini adalah pasangan Mardjoko-dr Gempol Suwandono yang diusung Golkar, Hanura dan beberapa parpol kecil serta pasangan Achmad Husein-dr Budhi Setiawan yang diusung PDIP dan PPP.
Baca Juga:
Rencananya, kata Aan, dua balon tersebut masing-masing akan mendaftar pukul 09.00 wib dan 17.00 wib. "Kemungkinan pada hari terakhir pendaftaran ini akan ada satu lagi (balon) yang akan mendaftar," katanya, kemarin (24/11). Pasalnya, beberapa parpol seperti Demokrat, PKB, PAN, Gerindra dan beberapa parpol lainya, ujar Aan, semakin intens melakukan komunikasi dengan KPU.
Baca Juga:
PURWOKERTO-Teka-teki siapa yang akan maju dalam perebutan kursi Banyumas 1 dan 2 semakin terang. Setelah dua bakal pasangan calon independen resmi
BERITA TERKAIT
- Soal Ganti Wapres, PSI Minta Para Purnawirawan Hormati Kedaulatan Rakyat
- Hasil PSU Pilkada Siak Digugat, Bahlil: Golkar Kawal Kemenangan Afni-Syamsurizal
- Ketum Golkar soal Pilkada Siak 2024: Perempuan Muda Menang 2 Kali, Luar Biasa, Wajib Dikawal
- SCL Taktika Paparkan Hasil Quick Count Aulia-Rendi
- Ini Respons Ketua MPR Ahmad Muzani soal Usulan 3 April jadi Hari NKRI
- Bawaslu Sebut PSU Pilkada Serang Berjalan Lancar Meski Ada OTT Pelaku Politik Uang