Hari Ini Jokowi ke Purwokerto, Urusannya soal Pasar Lagi
Rabu, 04 Mei 2016 – 08:38 WIB

Menteri Perdagangan Thomas Lembong saat meninjau Pasar Manis di Kabupaten Banyumas, Jawa Tengah, Selasa (3/5). Foto: Radar Banyumas/JPG
Dari informasi yang dihimpun Radarmas, jumlah pasukan yang disiagakan sekitar 4000 personel yang tediri dari TNI, Polri, satuan polisi pamong praja (satpol PP) dan dinas perhubungan.
Sedangkan kemarin Mendag Thomas Trikasih Lembong melakukan tinjauan ke Pasar Manis Purwokerto. Menurutnya, Pasar Manis menjadi salah satu pasar yang diharapkan dapat mengakomodir pencanangan pasar rakyat di Indonesia.
"Dari desain, layout dan budaya pedagang sudah sangat baik. Antarpedagang juga terlihat rukun satu sama lain,” katanya seraya menegaskan, keputusan tentang pembangunan Pasar Manis diambil berdasarkan musyawarah.(bay/why/JPG/ara/jpnn)
Redaktur & Reporter : Tim Redaksi
BERITA TERKAIT
- Gunung Ibu Erupsi, Semburkan Abu Vulkanik Setinggi 400 Meter
- Geger Mayat Tanpa Identitas di Lampung Selatan, Ini Ciri-cirinya
- Kirab Mahkota Binokasih Warnai Hari Jadi ke-543 Kabupaten Bogor
- Dilaporkan ke Polda Jateng, Bambang Wuragil Dituduh Telantarkan Anak
- Festival Budaya di Rumah Singgah Tuan Kadi, Harmoni Melayu & Seruan Peduli Lingkungan
- Pendaki Gunung Ranai Dievakuasi Setelah Terpeleset dan Mengalami Cedera Kaki