Hari Ini, Mendagri Lantik Dua Rudy
Sebagai Gubernur dan Wakil Gubernur Kalimantan Selatan
Minggu, 08 Agustus 2010 – 06:06 WIB

Hari Ini, Mendagri Lantik Dua Rudy
Seakan tak mau ketinggalan, sejumlah menteri dalam Kabinet Indonesia Bersatu Jilid Dua juga dipastikan akan hadir. Nasib menyatakan pihaknya sudah mendapatkan informasi beberapa menteri yang sudah berada di Kota Banjarmasin, salah satunya adalah Menteri Lingkungan Hidup, Gusti Muhammad Hatta. Menteri yang merupakan putra daerah Kalsel ini dipastikan sudah berada di Banjarmasin sejak Jumat malam.
Baca Juga:
Menteri Kehutanan yang juga menjabat sebagai Sekjen PAN, Zulkifli Hasan, seperti diungkapkan Nasib, juga sudah sampai di Kota Banjarmasin Jumat malam. “Pak Hatta, Pak Menteri Kehutanan, informasinya sudah mendarat di Banjarmasin tadi malam,” terangnya.
Gubernur Kalteng yang baru saja dilantik beberapa hari yang lalu, Agustin Teras Narang juga dipastikan akan hadir. Teras akan didampingi oleh Ketua DPRD Kalteng sekaligus kakak kandungnya, Arthur Narang.
Disinggung mengenai tokoh Kalsel yang diundang, Nasib menjelaskan bahwa pihaknya mengundang beberapa tokoh Kalsel seperti mantan gubernur Kalsel dan beberapa tokoh ulama. Namun untuk kepastian, Nasib belum dapat memastikan apakah semua tokoh yang diundang akan hadir. “Yang jelas kita undang semua tokoh Kalsel, tapi kepastiaannya saya belum tahu apakah yang diundang semuanya akan datang atau tidak,” ujarnya.
BANJARMASIN – Hari ini akan menjadi hari bersejarah bagi Provinsi Kalimantan Selatan. Setelah melalui proses yang panjang dan berliku, akhirnya
BERITA TERKAIT
- Ma'ruf Amin Nilai Isu Matahari Kembar Bukan Ancaman bagi Pemerintahan Prabowo
- Soal Ganti Wapres, PSI Minta Para Purnawirawan Hormati Kedaulatan Rakyat
- Hasil PSU Pilkada Siak Digugat, Bahlil: Golkar Kawal Kemenangan Afni-Syamsurizal
- Ketum Golkar soal Pilkada Siak 2024: Perempuan Muda Menang 2 Kali, Luar Biasa, Wajib Dikawal
- SCL Taktika Paparkan Hasil Quick Count Aulia-Rendi
- Ini Respons Ketua MPR Ahmad Muzani soal Usulan 3 April jadi Hari NKRI