Hari ini PDI Perjuangan Ultah...Masih Ingat Peristiwa 27 Juli?
"Semangat! Semangat!" ujarnya seraya mendorong "pasukan merah" untuk melempar batu. Polisi antihuru-hara menyuplai batu.
Mereka menjebol pagar dan menyerbu masuk, mengobrak-abrik markas PDI. "Pasukan merah" membakar spanduk dan ban-ban di halaman.
Massa yang marah karena diblokir aparat di Jalan Suarabaya membakar satu bus.
Satgas PDI yang tertahan di dalam gedung digelandang ke truk aparat. Yang luka berat ditandu ke ambulan polisi. Markas PDI sepenuhnya dikuasai aparat.
Pukul 11.00-14.00:
Massa yang tertahan blokade aparat semakin banyak, mereka berhasil menembus blokade di samping Megaria.
Mimbar bebas digelar di bawah jembatan layang. Ditunjuk lima wakil untuk menengok markas PDI.
Perang intifadah melawan gebukan rotan terjadi lagi. Ratusan tentara dengan belasan panser tiba.
HARI ini, PDI Perjuangan merayakan hari jadinya yang ke 43. Merawi sejarah PDI ke PDI Perjuangan ada rentangan Peristiwa 27 Juli 1996. Sabtu kelabu,
- Freddie Mercury, Majusi dan Asma Allah di Jagat Rock
- Tak Perlu Sekolah Tinggi, Inilah Kisah Penemu Listrik...
- Benarkah Ekspedisi Pamalayu Penaklukkan Jawa atas Sumatera? Ini Bukti Arkeologisnya...
- Saat Ditemukan, Candi ini Menginspirasi Belanda Membuat Kapal, Eh...Ditenggelamkan Nazi
- Kota Tjandi, Nama Asli Wilayah Candi Muara Takus
- Obituari Ani Yudhoyono