Hari Ini Setya Novanto Sidang Perdana, Waspadai Jurus Lama
Rabu, 13 Desember 2017 – 07:29 WIB

Setya Novanto memasuki mobil tahanan. Foto: Imam Husein/Jawa Pos
Dia juga menegaskan bahwa pimpinan KPK memiliki akses untuk memonitor common room rumah tahanan (rutan) tempat Setnov ditahan. Dengan begitu, kondisi Setnov terus dipantau.
”Intinya kami siap, praperadilan siap, pelimpahan berkas sudah dilakukan, kami siap menghadapi sidang,” tegasnya. (tyo/bay)
Setya Novanto dijadwalkan menjalani sidang perdana hari ini. Namun, tim kuasa hukum menyebut kondisi kesehatan Setnov belum stabil.
Redaktur & Reporter : Soetomo
BERITA TERKAIT
- Berkas Ekstradisi Buronan Korupsi e-KTP Paulus Tannos Segera Rampung
- Paulus Tannos Buronan Korupsi e-KTP Masih Berstatus WNI
- Ketum MAHUPIKI Apresiasi Putusan Praperadilan eks Wamenkumham
- Sekda Lombok Tengah Lepas 40 Peserta Sertifikasi Pemandu Wisata Gunung
- Beda Urusan jika Saat Itu Bripka Ricky Rizal Memegang Tubuh Yosua, Dor!
- Bripka Ricky Rizal Hadirkan 2 Ahli Pidana Ini Jadi Saksi Meringankan