Hari Ini, SNPTT Demo di Istana
Rencanakan Bawa 1.000 Massa
Selasa, 09 Maret 2010 – 02:01 WIB
Menurut Ide pula, aksi itu dilakukan demi menuntut tanah rakyat, yang dinilai telah dirampas oleh PT Nauli Sawit (NS) yang beroperasi di Kabupaten Tapanuli Tengah sejak tahun 2004. Perampasan lahan itu, juga disebutkan selama ini telah banyak diwarnai dengan aksi-aksi pelanggaran HAM, bahkan juga tekanan dan teror terhadap warga yang menentangnya. (awa/jpnn)
Baca Juga:
JAKARTA - Solidaritas Nasional Peduli Tapanuli Tengah (SNPTT) berencana akan menggelar aksi demonstrasi di Istana Presiden, Selasa (9/3) pagi ini.
Redaktur & Reporter : Tim Redaksi
BERITA TERKAIT
- Kerugian Negara Hanya Bisa Diperiksa BPK, Ahli: Menjerat Swasta di Kasus PT Timah Terlalu Dipaksakan
- Amplop Berlogo Rohidin Mersyah-Meriani Ikut Disita KPK, Alamak
- Tersangka Polisi Tembak Polisi di Solok Selatan Bakal Dijerat Pasal Berlapis
- Waket Komisi VIII DPR-LDII Ingatkan Persoalan Kebangsaan Hadapi Tantangan Berat
- Dugaan Plagiarisme di Bawah Sumpah Ahli Kejagung, Tom Lembong Disebut Diuntungkan
- Usut Kasus Korupsi di Kalsel, KPK Panggil Ketua DPRD Supian