Hari Ini Warga Semarang Bisa Nangkring di Tank Leopard
Minggu, 12 Oktober 2014 – 08:22 WIB
Pameran Alutsista TNI di kawasan Monas, Jakarta, beberapa waktu lalu. Foto: dok.JPNN
"Saya hanya ingin bagaimana TNI sama masyarakat itu satu kondisi dalam kebersamaan yang makin dekat. Karena bagaimanapun anggota TNI toh juga warga masyarakat dimana dia berada juga berada di lingkungan masyarakat. Jadi supaya tidak punya jarak," kata Sultan di Alun-Alun Utara Yogyakarta usai keliling dengan naik panser TNI.
Baca Juga:
Dalam karnaval alutsista milik TNI ini, tank Leopard yang diikutkan sebanyak 4 tank, tank marder 2 buah, dan tank M113 sebanyak 5 buah. Tank tersebut dibawa dari Surabaya yang digunakan saat perayaan HUT TNI lalu. Dalam karnaval tersebut, masyarakat diperbolehkan untuk menaiki tank-tank milik TNI ini. (dot)
SEMARANG-- Setelah sebelumnya menyapa warga Surabaya dan Yogyakarta, hari ini tank Leopard milik TNI akan 'parkir' di Semarang. Warga boleh
Redaktur & Reporter : Tim Redaksi
BERITA TERKAIT
- Kecelakaan Innova Hantam Pemotor yang Menyalip, 3 Orang Tewas
- Oknum Kades Tersangka Korupsi Dana Desa Ditahan, Bendahara Buron
- Gunung Ibu Erupsi, Semburkan Abu Vulkanik Setinggi 400 Meter
- Geger Mayat Tanpa Identitas di Lampung Selatan, Ini Ciri-cirinya
- Kirab Mahkota Binokasih Warnai Hari Jadi ke-543 Kabupaten Bogor
- Dilaporkan ke Polda Jateng, Bambang Wuragil Dituduh Telantarkan Anak