Hari Libur Sekolah Kondom Laku Keras
Jumat, 02 Desember 2011 – 09:23 WIB
Perihal lakunya penjualan kondom menjelang liburan, juga diakui Anton (27) pemilik Apotek Rahayu. Meski dirinya tidak bisa membeber secara rinci, berapa jumlah pembeli atau barang jenis kondom yang terjual.
Baca Juga:
Hanya saja, kata Anton, hari libur baik itu Minggu atau libur panjang seperti tahun baru, jumlah pembeli selalu ada peningkatan. Saat hari libur, mulai pagi hingga sore pembeli kondom secara kontinyu. Konsumen ada yang membeli paket Rp 2.700 sampai harga Rp 10 ribu per pak.
Ditanya apakah ada kekhawatiran pemakai salah satu alat kontrasepsi itu disalahgunakan kaum remaja, Anton pun mengakuinya. Dia berharap, kondom tidak disalahgunakan kaum remaja (belum menikah) sekadar untuk memuaskan syahwat.
“Sekalipun tahu pembelinya pelajar, kita tidak punya kewenangan apa-apa. Yang beli, tentunya harus kita layani,” terang dia.
CIAMIS--Menjelang libur sekolah, remaja seusia SMP dan SMA terindikasi sebagai pelanggan kondom. Seperti di Apotek Rahayu Jalan Amperan No 31 Kabupetan
BERITA TERKAIT
- Gerakan Guna Ulang Jakarta, Edukasi Mengurangi Pemakaian Plastik Sekali Pakai
- Fasilitas Makin Lengkap, Triboon Hub Tambah 2 Resto Baru di Jakarta
- Durasi Pemadaman Lampu Program Earth Hour Terlalu Singkat
- Di Tengah Sosialisasi Tupoksi kepada Warga, MKD DPR RI Singgung Pelat Nomor Khusus
- Tjahjo Kumolo Meninggal Dunia, Warga Bekasi Diminta Kibarkan Bendera Setengah Tiang
- Anies Bangun Kampung Gembira Gembrong dengan Dana Rp 7,8 Miliar dari Infak Salat Id di JIS