Hari Masih Pagi, Istri Ribut Gara-Gara Burung Suami
Jumat, 27 Januari 2017 – 15:36 WIB
Pihak kepolisian pun melakukan pengintaian ke rumah pelaku.
Namun, setelah beberapa hari diintai, pelaku tidak terlihat di rumahnya.
Meski begitu, petugas tak kehilangan akal karena salah satu personel
tim buser Polsek Bontang Utara mengenal orang tua pelaku.
Petugas akhirnya meminta orang tua pelaku bersedia menyerahkan anaknya yang sembunyi di Teluk Pandan.
“Ditemani orang tua, anggota Reskrim pun menjemput pelaku di Teluk Pandan dan berhasil mengamankan barang bukti seekor burung love bird beserta sangkarnya,” beber dia. (mga)
Pencurian burung di Bontang, Kalimantan Timur semakin meresahkan.
Redaktur & Reporter : Ragil
BERITA TERKAIT
- Karyawan Bank Lampung Bobol ATM, Rp 800 Juta Raib
- Melawan Polisi, 5 Pelaku Curanmor di Serang Dihadiahi Timah Panas
- Detik-Detik Kakek R Pergoki Pencuri di Kebunnya, Berduel, Pencurinya Tewas
- Tim Resmob Polda Jabar Bergerak, 3 Warga Bandung Barat Diringkus
- Rumah Mat Solar di Pamulang Kemalingan, Begini Kronologinya
- Detik-Detik HS Dibunuh Secara Sadis, Istri, Anak & Mertuanya Selamat