Hari Pahlawan Nasional: KAI Ajak Puluhan Anak Fashion Show di LRT Jabodebek
Minggu, 10 November 2024 – 15:36 WIB
Dengan adanya acara seperti ini, KAI berharap dapat berkontribusi dalam pembentukan karakter generasi muda, menanamkan rasa bangga akan pahlawan bangsa, dan meningkatkan kesadaran akan pentingnya transportasi umum sebagai bagian dari kehidupan sehari-hari.
Baca Juga:
"KAI akan terus menginisiasi program-program edukatif dan kreatif lainnya guna menjadikan transportasi publik sebagai pilihan utama yang nyaman, aman, dan ramah lingkungan," seru Purnomosidi.(chi/jpnn)
KAI akan terus menginisiasi program-program edukatif dan kreatif lainnya guna menjadikan transportasi publik sebagai pilihan utama yang nyaman, aman, dan ramah.
Redaktur & Reporter : Yessy Artada
BERITA TERKAIT
- Keren! LRT Jabodebek Gunakan Sistem Cuci Kereta Otomatis dan Ramah Lingkungan
- KAI Daop 2 Bandung Antisipasi 73 Titik Rawan Bencana saat Musim Hujan
- Peringati Hari Ayah, Telkomsel Ajak Masyarakat Luangkan Waktu Telepon Orang Tua
- Pj Gubernur Kaltim: Konteks Pahlawan Tidak Akan Pernah Mati
- Dharma Pongrekun Ajak Masyarakat Jadi Pahlawan untuk Selamatkan Jakarta
- Pimpin Peringatan Hari Pahlawan, Danrem 151/Binaiya Brigjen TNI Antoninho Berikan Penghargaan Kepada Prajurit Berprestasi