Hari Pemenang Pilgub Jatim Diumumkan
Tidak Sampai Setengah Persen
Selasa, 11 November 2008 – 10:23 WIB
Sementara itu, Pangdam V/Brawijaya Mayjen TNI Suwarno mengatakan, pihaknya sudah menginstruksi tiap pasukan di tiap Kodim agar siaga. ''30 SSK (satuan setingkat kompi, Red) siaga di tiap Kodim,'' katanya. Itu berarti, di setiap kabupaten di Jatim, 30 SSK berjaga-jaga. Mereka stand by di tiap Kodim.
Meski begitu, bukan berarti anggota TNI akan pasif menunggu. Suwarno mengatakan, saat ini jajaran intel TNI sudah menyebar di tiap kabupaten. Mereka terus memantau perkembangan di lapangan. Hingga kemarin, menurut Suwarno, dari pengamatan pasukan di lapangan, belum ada daerah yang bergejolak. ''Seluruh Jatim bisa dikatakan masih stabil dan kondusif,'' katanya. (ris/fid/aga/nw)
SURABAYA - Tibalah saatnya mengetahui pemenang pemilihan gubernur (pilgub) Jatim 2008. Hari ini, Komisi Pemilihan Umum (KPU) Jatim akan merekapitulasi
Redaktur & Reporter : Tim Redaksi
BERITA TERKAIT
- Percaya Diri Didukung Jokowi, Ridwan Kamil Yakin Bakal Menang
- Mak-Mak Majelis Taklim Dukung Rena Da Frina Pimpin Kota Bogor
- Asosiasi Lembaga Survei Presisi Sambut Poltracking Indonesia jadi Anggota Baru
- Ketua DPP NasDem Ajak Warga Teluk Merempan Dukung Afni Zulkifli-Syamsulrizal
- Kembali ke Solo, Kaesang Perkenalkan Respati-Astrid kepada Warga Pucang Sawit
- Fahira Sebut Ridwan Kamil Bakal Tutup Perusahaan Miras PT Delta Djakarta