Hari Perdana Menkeu Baru, Rupiah Anjlok
Jumat, 21 Mei 2010 – 16:05 WIB
Namun demikian menurut Eric, ini merupakan tantangan juga untuk Agus Martowardojo sebagai Menkeu yang baru. Sebab bagaimanapun katanya, Indonesia tetap harus diyakinkan sebagai negara yang aman dari dampak krisis. "Memang, ini menjadi tantangan tersendiri bagi Menkeu baru. Ini tugas berat untuk meyakinkan pasar dan juga (dunia) invesment global, bahwa kita berada di luar dampak krisis. Harus ada keyakinan yang diberikan, untuk penguatan nilai tukar rupiah terhadap dolar. Momentum pertumbuhan ekonomi tetap harus dijaga oleh Menkeu baru," paparnya.
Baca Juga:
Sementara itu, Menteri Koordinator (Menko) bidang Ekonomi Hatta Radjasa, juga mengatakan bahwa anjloknya IHSG pada Jumat (21/5), bukan dikarenakan respon pasar terhadap pergantian Menkeu baru. Melainkan katanya, lantaran pengaruh dari krisis yang terjadi di Yunani. "Kita masih harus waspadai perkembangan Eropa dan Yunani, yang menekan pasar di seluruh dunia. Adanya penurunan pada IHSG tidak berkaitan dengan berbagai spekulasi yang berkembang, misalnya karena pergantian Menkeu," kata Hatta pula. (afz/jpnn)
JAKARTA - Hari perdana Agus Martowardojo menjadi Menteri Keuangan (Menkeu), tampaknya harus disambut oleh kabar kurang menggembirakan. Pasar Bursa
Redaktur & Reporter : Tim Redaksi
BERITA TERKAIT
- Standard Chartered Indonesia Pimpin Sejumlah Diskusi Strategis di Inggris
- Pertemuan Hangat Menko Airlangga dan Sekjen OECD Mathias Cormann, Ini yang Dibahas
- Rakor Oplah di Sulsel, Plt Dirjen Hortikultura Tekankan Pentingnya Pergerakan Cepat
- PLN Indonesia Power Raih Platinum Rank di Ajang ASRRAT 2024
- Mantap! PNM Raih Penghargaan di Ajang Investor Daily ESG Appreciation Night
- Investasi Pertamina Dinilai Penting untuk Kembangkan Bisnis & Jamin Ketahanan Energi Nasional