Hari Pertama Jabat Menteri ESDM, Jonan: Kalau Pertanyaan Begitu Nanti aja deh
Senin, 17 Oktober 2016 – 12:57 WIB

Menteri ESDM Ignasius Jonan. Foto Agus Wahyudi/Jawa Pos/jpnn.com
jpnn.com - JAKARTA - Menteri ESDM Ignasius Jonan mengatakan dirinya akan berupaya agar kementerian yang ia pimpin saat ini bersih dari pungli.
Seperti yang diinstruksikan Presiden Joko Widodo.
"Tentunya saya akan lakukan upaya-upaya preventif supaya tidak terjadi kegiatan-kegiatan pungli itu," ujar Jonan di Gedung Kementerian ESDM, Jakarta, Senin (17/10).
Namun, untuk saat ini Jonan belum tahu sektor mana di ESDM yang akan ia bidik pertama agar bersih dari pungli.
Mantan menteri perhubungan ini masih butuh waktu untuk mendalami dan mempelajari sektor ESDM.
"Kalau langkahnya nanti aja. Yah kalau baru masuk hari pertama Sertijab kalau pertanyaan begitu nanti aja deh," tandas Jonan.(chi/jpnn)
Baca Juga:
JAKARTA - Menteri ESDM Ignasius Jonan mengatakan dirinya akan berupaya agar kementerian yang ia pimpin saat ini bersih dari pungli. Seperti yang
Redaktur & Reporter : Tim Redaksi
BERITA TERKAIT
- Semangat Hari Kartini, Pertamina Dorong Perempuan untuk Berkarya & Salurkan Energi
- Lemkapi Minta Pertemuan Sespimmen dengan Jokowi Tak Dipolitisasi
- Billy Mambrasar Tepis Isu Yayasannya Dapat Kemudahan Menggarap Program MBG
- Paula Verhoeven Bakal Ajukan Banding? Kuasa Hukum Bilang Begini
- Honorer Kesulitan Cetak Kartu Ujian PPPK Tahap 2, Kepala BKN Beri 3 Solusi
- Rayakan Hari Kartini, J99 Corp Komitmen Berdayakan Perempuan