Hari Pertama Kerja Pelayanan Pemkot Normal
Kamis, 23 Agustus 2012 – 23:22 WIB
PONTIANAK -- Hari pertama masuk kerja setelah libur cuti bersama Hari Raya Idul Fitri 1433 Hijiriah, pelayanan publik termasuk pengurusan perizinan di Pemerintah Kota Pontianak sudah berjalan normal.
Loket-loket pelayanan publik sudah dibuka seperti biasanya. Begitu juga petugas-petugas pelayanan pun sudah siap melayani masyarakat yang ingin berurusan.
"Kita terus upayakan untuk semakin baik, berikan pelayanan kepada masyarakat yang cepat, murah dan transparan, tidak bertele-tele,” kata Wali Kota Pontianak, Sutarmidji, Kamis (23/8), di Pontianak.
Sutarmidji mengajak para pegawai di jajarannya untuk mengevaluasi dan introspeksi terhadap apa yang telah dilakukan.
PONTIANAK -- Hari pertama masuk kerja setelah libur cuti bersama Hari Raya Idul Fitri 1433 Hijiriah, pelayanan publik termasuk pengurusan perizinan
BERITA TERKAIT
- Polisi Gerebek Kampung Teleng Inhu, 3 Orang Diamankan, Salah Satunya DPO
- Nelayan yang Hilang di Bangka Barat Ditemukan, Begini Kondisinya
- Bocah di Palembang Terseret Banjir dan Tenggelam, Begini Kejadiannya
- Pemilik Saham BPR Fianka Pekanbaru Ditangkap, Begini Kejahatannya
- 35 Pelamar Lulus SKD CPNS Natuna & Berhak Ikut SKB, Persiapkan Diri dari Sekarang
- Pendaftaran PPPK 2024 Tahap II Pemkot Mataram Dibuka, Ini Pesan Pak Taufik Priyono