Hari Pertama Kerja Pelayanan Pemkot Normal
Kamis, 23 Agustus 2012 – 23:22 WIB

Hari Pertama Kerja Pelayanan Pemkot Normal
Termasuk, apa yang perlu diperbaiki supaya capaian-capaian ke depannya lebih baik dan menunjukkan prestasi yang baik. Sehingga diharapkan pelayanan kepada masyarakat lebih maksimal.
“Kalau dilihat tahun ini saja kita sudah mendapat enam penghargaan baik untuk tingkat nasional maupun internasional. Dan ini merupakan suatu kerja yang baik dari jajaran Pemkot Pontianak," beber Ketua DPC Partai Persatuan Pembangunan (PPP) Kota Pontianak itu.
Salah satu warga, Yuniar, mengaku sangat terbantu dengan sudah dimulainya pelayanan kepada publik di hari pertama kerja usai lebaran ini. Dia berharap, semoga ini dapat dicontoh oleh tempat-tempat lain di seluruh Indonesia. (boy/jpnn)
PONTIANAK -- Hari pertama masuk kerja setelah libur cuti bersama Hari Raya Idul Fitri 1433 Hijiriah, pelayanan publik termasuk pengurusan perizinan
Redaktur & Reporter : Tim Redaksi
BERITA TERKAIT
- Pendaki Gunung Ranai Dievakuasi Setelah Terpeleset dan Mengalami Cedera Kaki
- Jasad Korban Banjir di Murung Raya Ditemukan Tersangkut di Dahan Pohon Sawit
- Banjir Rendam Sejumlah Rumah Warga di Kalianda Lampung Selatan, Tak Ada Korban Jiwa
- Kodam I/Bukit Barisan Bantu Warga yang Diduga Diintimidasi Ormas
- Farhan Bimbang Tindak Tegas Kusir Delman yang Getok Tarif Tak Wajar di Bandung
- Harga Emas Perhiasan di Baturaja Tembus Rp 11,3 Juta Per Suku