Hari Santri Nasional: Khofifah Ajak Masyarakat Perkuat NKRI & Meneladan Perjuangan KH Hasyim Asy'ari
Minggu, 27 Oktober 2024 – 17:55 WIB

Calon Gubernur Jawa Timur nomor urut 2 Khofifah Indar Parawansa. Foto: Source for JPNN.com.
Lebih lanjut dia menyebut perihal peran aktifnya di masa pemerintahan periode pertama Presiden ke-7 Joko Widodo (Jokowi). Utamanya dalam merumuskan Hari Santri masuk dalam hari peringatan nasional.
Menurut Khofifah, dirinya turut dilibatkan lantaran pada saat itu termasuk dalam tim transisi di awal Pemerintahan Presiden Jokowi.
Hari Santri turut menjadi perhatian demi menghormati jasa santri dan pondok pesantren dalam kemerdekaan tanah air.
"Pada saat Presiden Jokowi tiga hari sebelum dilantik pada tahun 2014, beliau menelepon saya, beliau dawuh Mbak Khofifah persiapan Hari Santri Nasional, karena saat itu saya ada di tim transisi," katanya. (*/boy/jpnn)
HSN, Cagub Jatim Khofifah Indar Parawansa mengajak masyarakat untuk meneladan semangat perjuangan pendiri NU K.H. Hasyim Asy'ari.
Redaktur & Reporter : M. Kusdharmadi
BERITA TERKAIT
- Ditanya Pemanggilan La Nyalla, KPK: Tunggu Saja
- Geledah Rumah La Nyalla, KPK Temukan Bukti Apa?
- Polisi Jatim Kejar-kejaran dengan 2 Maling Motor, Tegang
- Pesan Khofifah ke Alim Markus: Sebisa Mungkin Tidak Ada PHK
- Sebagian Warga Jatim Merayakan Lebaran 2025 Hari Ini
- Pantau Situasi di Jatim, Kemenko Polkam Ingin Pastikan Kelancaran Idulfitri 1446 Hijriah