Hari Sumpah Pemuda, Menpora Dito Ajak Anak-Anak Muda Bergerak Bersama Demi Indonesia Raya
Senin, 28 Oktober 2024 – 09:38 WIB

Upara Hari Sumpah Pemuda (HSP) 2024 digelar pada pagi hari di kantor Kemenpora, Senayan, Senin, 28 Oktober 2024. Foto: source for jpnn
Berikut makna Logo Sumpah Pemuda ke-96
1. Ragam Pemuda: Tiga pemuda dengan warna berbeda mewakili keberagaman yang mampu maju bersama untuk Indonesia Raya
2. Merah Putih Dinamis: Mewakili Indonesia yang bergerak dinamis menuju kemajuan bangsa dan keemasan Indonesia
3. Lompatan Tertinggi: Posisi para pemuda yang melompat menunjukkan kemampuan pemuda untuk memacu Indonesia ke tempat lebih tinggi
4. Cornsilk: Warna seperti serabut jagung menandakan usia pemuda yang masih "seumur jagung" namun menjadi sumber kehidupan
5. Emas Muda: Warna mewakili potensi emas pemuda Indonesia untuk keberlangsungan bangsa di masa mendatang
6. Emas: Representasi harapan menuju Indonesia Emas 2045
Hari Sumpah Pemuda (HSP) diperingati bangsa Indonesia setiap 28 Oktober. Untuk 2024 ini, HSP kini telah memasuki peringatan yang ke-96 tahun.
Redaktur : Budianto Hutahaean
Reporter : Muhammad Amjad
BERITA TERKAIT
- LPDUK Masih Kesulitan Cari Lawan Red Sparks, Ini Penyebabnya
- Pesepakbola Naturalisasi Diusulkan Ikut Pelatihan Lemhanas, Ini Tujuannya
- Wamenpora Minta Olympian Bersinergi Demi Masa Depan Atlet Indonesia
- Dukung Asta Cipta Presiden, Menpora Dito dan Mendes Yandri Perkuat Sinergitas
- Kemenpora Ajak Anak Muda Lebih Peduli Kesehatan, Wujudkan Indonesia Bugar
- Kemenpora dan Garuda TV Siap Jalin Kerja Sama Terkait Program Pemuda dan Olahraga