Hari Terakhir UN, Dua Pelajar Tewas
Jumat, 20 April 2012 – 02:05 WIB
Baca Juga:
Hingga berita ini diturunkan, polisi masih melakukan penyelidikan. Untuk keperluan penyelidikan dan otopsi, jenazah korban dibawa ke RS Polri Kramatjati. “Masih kita selidiki untuk mengetahui penyebab terjatuhnya,” ungkap Kapolsek Bojonggede, AKP Bambang Irianto.
Terpisah, Sukma Aulia (8), siswi kelas 3 SDN Cimahpar yang tercatat sebagai warga Kampung Babakandesa, RT 01/08, Kelurahan Cimahpar, Kecamatan Bogor Utara, ditemukan tak bernyawa setelah hanyut di Sungai Ciluar, kemarin.
Kejadian yang menimpa anak kedua dari pasangan Ade Supardi (42) dan Eti (35) ini bermula ketika korban bersama teman-temannya mandi di Sungai Ciluar yang mengalir di samping rumahnya, pukul 07:00. Korban berenang ke tengah kali yang mencapai tiga meter itu, kemudian tenggelam.
BOGOR - Dua pelajar yakni Alvin (13) dan Sukma Aulia (8), tewas di hari terakhir ujian nasional (UN) tingkat SMA, SMK dan MA, kemarin. Namun, keduanya
BERITA TERKAIT
- Heboh Anggaran Belanja Gamis & Jilbab Senilai Rp 1 M Lebih di Kabupaten Banggai
- Kunker ke Riau, Menteri Hanif Faisol Tutup TPA Liar di Kampar
- 209 Warga Terdampak Pergerakan Tanah di Kadupandak Dievakuasi
- Ombudsman Minta Polda Sumbar Ungkap Motif Kasus Polisi Tembak Polisi Secara Transparan
- Lulus SKD, 163 Pelamar CPNS Batam Lanjut ke Tahap SKB
- Puluhan Ribu Masyarakat Pekanbaru Penuhi Kampanye Akbar Agung-Markarius