Harimau Terkam Warga saat Menyadap Karet, BBKSDA Bengkalis Bilang Begini

Harimau Terkam Warga saat Menyadap Karet, BBKSDA Bengkalis Bilang Begini
Harimau Sumatera. Foto: Antara

Selain melakukan oleh TKP, lanjutnya, tim tersebut juga akan memasang camera trap di lokasi tersebut.

“Segera akan dilakukan pemasangan camera trap atau kamera jebak di lokasi kejadian untuk memastikan individu satwa penyerang warga,” katanya.

Atas kejadian tersebut, Suharyono meminta kepada warga sekitar lokasi untuk sementara mengurangi aktivitas di lokasi terjadinya konflik.

BACA JUGA: Eko Saputro Mengaku Polisi Berpangkat Briptu Untuk Menipu Teman Kencan

“Warga Jangan melakukan tindakan yang dapat membahayakan satwa serta tidak melakukan tindakan anarkis terhadap satwa tersebut,” kata Suharyono.(antara/jpnn)

Seorang warga Bukit Batu diterkam Harimau Sumatera saat menyadap karet di Desa Sepahat, Kecamatan Bandar Laksamana, Kabupaten Bengkalis, Riau.


Redaktur & Reporter : Budi

Silakan baca konten menarik lainnya dari JPNN.com di Google News