Hariom’s Tailor, Penjahit Andalan para Pejabat dan Artis

Setiap potongan dan jahitan dibuat dengan cermat, variatif, tetapi terbatas. Sehingga, menghadirkan setelan batik yang terasa spesial.
Salah satu keunggulan dari Hariom’s Tailor adalah pengukuran yang mendetail bahkan ada 50 pengukuran pada postur tubuh Anda agar pakaian benar-benar fit di tubuh.
“Ada 50 pengukuran pada postur Anda untuk bisa mendapatkan template dari ukuran tubuh Anda,” tutur Amrit.
Pada proses akhir setelah pakaian jadi, pelanggan akan mendapatkan sesi fitting. Di sini bisa dilihat apakah pakaian sudah benar-benar cocok atau masih membutuhkan perubahan.
Untuk informasi lebih lanjut dan melakukan pemesanan silakan kunjungi Instagram @harioms.tailor atau langsung ke Hariom’s Tailor di Jalan Pasar Baru 3A-5, Jakarta Pusat.(chi/jpnn)
Hariom’s Tailor akan mencoba mengenali kepribadian Anda, nantinya diaplikasikan pada pakaian yang Anda pesan.
Redaktur & Reporter : Yessy Artada
- Lalu Ahmad Zaini Persilakan Pejabat yang Tak Mampu Bekerja Maksimal Mengundurkan Diri
- Kasum TNI Pimpin Sertijab Pejabat Strategis TNI Termasuk Danjen Akademi TNI
- Panglima TNI Memutasikan 52 Perwira TNI, Berikut Daftar Namanya
- Prabowo Ingatkan Semua Bawahan: Bersihkan Diri sebelum Dibersihkan
- Polisi Ungkap Penyebab Kecelakaan Artis FTV Larasati Nugroho
- Setelah Melantik 55 Pejabat Kemenhut, Raja Juli Singgung Upaya Menjaga Alam