Harry Benci Jadi Pangeran
Sabtu, 08 September 2012 – 13:52 WIB
LONDON--Skandal pesta bugil di Las Vegas makin menunjukan bahwa Harry bukanlah seorang pangeran yang mudah taat pada aturan. Justru sebaliknya, tanpa bisa dikendalikan, kerajaan Inggris terus dibuat malu dengan ulah adik Pangeran William ini. "Apa yang dia lakukan sepenuhnya tanggung jawab sendiri. Harry sudah besar sekarang," kata Dai Daves, mantan kepala keamanan kerajaan saat diwawancarai majalah People.
Ada apa dengan Harry? "Aku hanya ingin pesta dan jadi pria normal," tulis majalah Globe, mengutip sumber kerajaan. Menurut sumber tadi, ucapan Harry tersebut dikatakan saat sang nenek, Ratu Elizabeth II meminta penjelasan soal skandal yang menyeruak sejak bulan lalu itu.
Baca Juga:
Marahkah ratu? Ternyata tidak. Sebab perbuatan pangeran bernama lengkap Henry Charles Albert David, dinilai tak melanggar hukum. Dia juga sudah dewasa dan bisa bertangung jawab dengan segala yang dia perbuat.
Baca Juga:
LONDON--Skandal pesta bugil di Las Vegas makin menunjukan bahwa Harry bukanlah seorang pangeran yang mudah taat pada aturan. Justru sebaliknya, tanpa
BERITA TERKAIT
- Jaga Demokrasi, 60 Universitas Jerman Angkat Kaki dari X
- Ukraina & Suriah Perkuat Hubungan Diplomasi Kemanusiaan di Tengah Invasi Rusia
- Gencatan Senjata Tak Berpengaruh, Tentara Israel Tetap Lakukan Pelanggaran di Lebanon
- Arab Saudi Janjikan Pelayanan Kelas Dunia untuk Jemaah Haji & Umrah
- Korsel Diguncang Skandal Politik, Korut Pamer Rudal Hipersonik
- Jerman dan Amerika Diguncang Aksi Teror, Prancis Panik