Harta Kekayaan Calon Panglima TNI Diklarifikasi ke KPK
Rabu, 22 September 2010 – 15:43 WIB
Menurut Tubagus, pada prinsipnya Komisi I sudah siap menggelar uji kelayakan dan kepatutan (fit and proper test) calon panglima besok pagi. Tes dijadwalkan akan berlangsung mulai pukul 10.00. "Kemungkinan bisa sampai larut malam. Kalau tidak cukup sehari, akan kita lanjutkan Jumat. Kalau Jumat juga belum cukup, kita perpanjang lagi sampai Sabtu," jelasnya.
Baca Juga:
Sebagaimana diketahui, hanya ada satu calon panglima TNI yaitu Laksamana Agus Suhartono. Dia diajukan untuk mengganti panglima sebelumnya Djoko Santoso.(rnl/esy/jpnn)
JAKARTA- Rombongan Komisi I DPR RI mendatangi Gedung Komisi Pemberantasan Korupsi, Rabu (22/9). Mereka ingin meminta klarifikasi terkait harta kekayaan
Redaktur & Reporter : Tim Redaksi
BERITA TERKAIT
- Sejumlah Wilayah Ini Wajib Waspada karena Efek Erupsi Gunung Semeru
- Jasa Raharja & Korlantas Polri Survei Kesiapan Pengamanan Nataru
- 3 Siswa SMKN 4 Semarang yang Ditembak Polisi Itu Anak Saleh, Remaja Masjid, dan Paskibraka
- 6 Penasaran soal Gaji Guru Honorer Naik Rp2 Juta, PNS & PPPK 100% Gapok
- Dukung Deklarasi Bersama Istiqlal, UID Serukan Tri Hita Karana Universal
- 5 Berita Terpopuler: Honorer Sudah dapat Pembekalan Kepegawaian, Jangan Lupa Cetak Kartu Seleksi PPPK