Harta Prabowo Dijamin Halal
Banyak Diperoleh Dari Usaha di Luar Negeri
Sabtu, 23 Mei 2009 – 15:43 WIB

Harta Prabowo Dijamin Halal
Prabowo Cari Harta di Luar Negeri Dia mengatakan hal itu menanggapi anggota tim sukses pasangan Susilo Bambang Yudhoyono-Boediono yakni Djafar Habsah yang menyebutkan, Prabowo tidak punya latar belakang ekonomi kerakyatan. Prabowo juga dikatakan sebagai pelaku neolib karena merupakan pengusaha yang kaya raya.
JAKARTA - Tudingan balik yang menyebut Prabowo Subianto adalah pelaku konsep ekonomi neoliberalisme, dibantah Sukrianto Yulia-pentolan tim sukses pasangan Megawati-Prabowo. Dia mengatakan, seseorang tidak bisa disebut penganut neolib hanya karena dia kaya atau miskin. Dikatakan, Prabowo mencari kekayaan sebagai pengusaha di luar negeri.
"Beliau kaya, mencari kekayaannya di luar negeri. Lantas di dalam negeri dia lihat, bahwa rakyat Indonesia tidak cocok menganut neoliberalisme. Beliau penganut ekonomi kerakyatan," ujar Sukrianto pada diskusi bertema 'Antara Neolib vs Ekonomi Kerakyatan' di Jakarta, Sabtu (23/5).
Baca Juga:
Prabowo Cari Harta di Luar Negeri JAKARTA - Tudingan balik yang menyebut Prabowo Subianto adalah pelaku konsep ekonomi neoliberalisme, dibantah Sukrianto
BERITA TERKAIT
- Soal Ganti Wapres, PSI Minta Para Purnawirawan Hormati Kedaulatan Rakyat
- Hasil PSU Pilkada Siak Digugat, Bahlil: Golkar Kawal Kemenangan Afni-Syamsurizal
- Ketum Golkar soal Pilkada Siak 2024: Perempuan Muda Menang 2 Kali, Luar Biasa, Wajib Dikawal
- SCL Taktika Paparkan Hasil Quick Count Aulia-Rendi
- Ini Respons Ketua MPR Ahmad Muzani soal Usulan 3 April jadi Hari NKRI
- Bawaslu Sebut PSU Pilkada Serang Berjalan Lancar Meski Ada OTT Pelaku Politik Uang