Harta Warisan Bung Karno Dibagikan Agustus Ini, Sebegini Nilainya

Dari informasi yang dihimpun Sapos, lembaga ini memiliki beberapa tingkatan kepengurusan.
Dari tingkat pusat yang berada di Jakarta, kabupaten/kota, selanjutnya di kecamatan dan kelurahan.
Syamsir, Ketua RT 04, Jalan Jelawat, Samarinda Ilir mengatakan, salah seorang warganya ada yang menjadi pengurus dalam program itu.
Syamsir sudah mencoba memperingatkan warga tersebut bahwa program itu penipuan.
“Warga saya itu percaya jika program itu benar. Dan saya sudah berulang kali menasihati, namun tidak digubris,” kata Syamsir.
Syamsir menjelaskan, warga tersebut merupakan pengurus tingkatan terendah yang ada di kelurahan.
Sedangkan tingkat di atasnya salah seorang warga di Jalan Kedondong, Samarinda Ulu.
”Jika hingga bulan Agustus pencairan dana yang dijanjikan tidak ada, maka jelas ini benar-benar penipuan,” kata Syamsir.
Warga Samarinda, Kalimantan Timur dihebohkan dengan ulah sejumlah oknum yang mengatasnamakan Lembaga Internasional UN Swissindo.
- Polisi Tangkap Pelaku Pembunuhan Ayah dan Anak di Blora, Korban Diracun
- Di Hadapan Kada PDIP se-Indonesia, Hasto Singgung soal Anggaran dan Ide
- Bu Megawati Rayakan Ultah ke-78 secara Sederhana, Ada Cinta Hampa
- BMI Kolaborasi dengan Penyandang Disabilitas Meriahkan Soekarno Run 2025
- SMK Medika Samarinda Juara Nasional Futsal Series 2024
- Pererat Hubungan Antar-Negara, Perpustakaan Soekarno Garden Bakal Dibangun di Uzbekistan