Hartanto Makin Populer Berkat Konten Kuliner HungryFever, Begini Perjalanannya
Selasa, 20 September 2022 – 20:41 WIB
"Berbicara tentang kuliner Singapore, pasti enggak bisa lepas yang namanya makanan ala hawker. Kebanyakan orang Singapore makan di hawker, bukan cuma turis saja," jelasnya.
"Dari yang tren sekarang sudah jadi lifestyle di sana. Sejak Michelin sudah masuk di Singapore, kebanyakan hawker sangat menjaga kualitas makanannya agar dinilai baik oleh Michelin," tambah Hartanto. (ded/jpnn)
Aktif membuat konten kuliner, Hartanto makin populer berkat akun HungryFever di Instagram.
Redaktur & Reporter : Dedi Yondra
BERITA TERKAIT
- 3 Berita Artis Terheboh: Pernikahan Nissa Sabyan Bikin Heboh, 85 Influencer Disikat Polisi
- 85 Influencer Ditindak Polisi Terkait Kasus Promosi Judi Online
- Berkat Ulasan Positif Influencer, Bingxue Jadi Trending Topik di X
- Jokowi Nongkrong Bareng Ridwan Kamil di Jakarta, Influencer Juga Ikut
- Rayakan Tahun Baru 2025 di The Royale Krakatau, Nikmati 'Gatsby Gala Night Luxury'
- Sajikan Kuliner Autentik, Restoran Khas Italia Ini Buka di Surabaya