Harumkan Nama NTT, Bocah Ini Pengin Jadi Dokter dan Artis Terkenal
Senin, 08 Agustus 2016 – 07:40 WIB
Executive Director Indonesian Model Hunt 2016, Athan Siahaan, menyatakan Indonesian Super Model sudah banyak melahirkan talenta Indonesia uang berbakat dan berkualitas serta mampu memberikan kontribusi besar di dunia enternainment dan modeling Indonesia.
“Kami sebelumnya telah melaksanakan audisi di 15 kota besar di Indonesia. Besar harapan kami, the first winner Indonesia Model @Hunt 2016 ini akan memiliki prestasi yang gemilang yang bisa membanggakan daerahnya serta mampu menjadi inspirasi banyak orang,” katanya.(JPG/aln/fri/jpnn)
Salah satu bocah asal Kefamenanu, Kabupaten Timor Tengah Utara (TTU) berhasil mengharumkan nama NTT di pentas nasional, dalam pentas modeling tingkat
Redaktur & Reporter : Tim Redaksi
BERITA TERKAIT
- Lulus SKD, 163 Pelamar CPNS Batam Lanjut ke Tahap SKB
- Puluhan Ribu Masyarakat Pekanbaru Penuhi Kampanye Akbar Agung-Markarius
- Banjir Merendam 2.014 Rumah di Kabupaten Bandung, 12.250 KK Terdampak
- Kasus SPPD Fiktif, Polda Riau Sita Rumah Diduga Milik Bang Uun
- Digikomfest 2024 Dorong Keterbukaan Informasi Publik Perangkat Daerah
- Kapolres Banyuasin Membagikan Makanan Bergizi Gratis untuk Siswa SDN 13 Air Kumbang