Harus Banyak Sabar, Harga Emas Masih Stagnan Sebegini

jpnn.com, JAKARTA - Harga emas acuan hari ini, Sabtu (23/10) terpantau stagnan di angka Rp Rp 858 ribu per gram.
Dipantau dari Pegadaian.co.id. harga emas belum menunjukkan peningkatan yang berarti.
Harga emas acuan masih terperosok cukup tajam sejak Minggu (17/10) dengan angka Rp 855 ribu per gram.
Masih dari laman Pegadaian, harga emas di gerai terpantau menanjak meski tipis.
Harga emas cetakan UBS 0,5-1 gram terpantau naik berkisar Rp 3.000-7.000 dibanding kemarin. Harga emas cetakan UBS 0.5-1 gram masing-masing Rp 487 ribu dan Rp 912 ribu.
Harga emas cetakan Antam diukuran 0,5-1 gram belum tersedia hari ini.
Harga emas 24 karat cetakan Antam ukuran dua gram dibanderol Rp 1.861.000 dan UBS dipatok Rp 1.810.000.
Selanjutnya, harga emas 24 karat cetakan Antam ukuran lima gram dihargai Rp 4.472.000 dan UBS untuk ukuran yang sama Rp 4.469.000.
Harga emas acuan hari ini, Sabtu (23/10) terpantau stagnan di angka Rp Rp 858 ribu per gram.
- Harga Emas Melonjak, Didimax Buka Edukasi Trading Gratis
- PKSS Perkenalkan Contact Center 1500399 untuk Tingkatkan Kualitas Layanan Bisnis
- Harga Emas Antam Hari Ini 21 April 2025, juga UBS dan Galeri24
- Harga Emas Antam Hari Ini 20 April 2025, UBS dan Galeri24 Sama Saja
- Transaksi Tabungan Emas Pegadaian Diproyeksikan Naik 10 Kali Lipat pada Akhir April
- Setiawan Ichlas Disambut Hangat saat Mudik ke Palembang, Lihat Ada Pak Gubernur