Harus Ingat Sumpah, Membela yang Lemah
Senin, 06 Maret 2017 – 20:13 WIB
Tentunya dengan membangun sinergitas yang kuat dan harmonis antara pemerintah daerah, DPRD dan rakyat.
“Sekarang waktunya Sumbagsel bangkit dan kompak untuk bekerja sama membangun daerah. Buktikan kepala daerah dari Sumbagsel juga bisa berprestasi," pungkas Zulkifli.(fat/jpnn)
Ketua MPR Zulkifli Hasan mengajak para kepala daerah mengimplemetasikan sila kelima Pancasila, keadilan sosial bagi seluruh rakyat Indonesia.
Redaktur & Reporter : M. Fathra Nazrul Islam
BERITA TERKAIT
- Putri Zulhas Singgung Pentingnya Kemandirian Pangan saat Workshop PAN
- Zumi Zola Ungkap Kebahagiaan Seusai Menikahi Putri Zulhas di Masjid Nabawi
- Putri Zulkifli Hasan Bongkar Alasan Jatuh Hati kepada Zumi Zola
- Kunjungi Jokowi di Solo, Zulhas Minta Perlindungan Politik?
- Menko Pangan Dorong Penyederhanaan Regulasi Pupuk Subsidi
- Program Susu Gratis, Gibran Rakabuming Ogah Impor Susu