Haruskah Saya Khawatir Kalau Tiba-tiba Batuk atau Sakit Tenggorokan?
Menurut situs web healthdirect, mereka yang terserang influenza sering kali merasa nyeri otot dan sakit kepala, sementara gejala-gejala ini tidak umum ditemukan pada COVID-19.
Perbedaan lain antara kedua penyakit adalah jenis orang yang terjangkit. Sejauh ini, COVID-19 yang parah lebih banyak menyerang kelompok usia yang lebih tua dan orang-orang dengan penyakit kronis.
Kemana arah COVID-19 di Indonesia?
Sejumlah ilmuwan Indonesia memproyeksikan angka kasus virus corona untuk bisa mengantisipasi situasi ke depan.
Hingga saat ini, orang dewasa dan anak-anak yang sehat, yang biasanya bisa sangat sakit karena flu biasa, belum pernah terkena dampak signifikan COVID-19.
Para dokter kandungan dan ginekologi mengatakan ibu hamil tampaknya tidak lebih berisiko terhadap virus corona baru sejauh ini.
Otoritas kesehatan juga telah memperingatkan supaya orang dewasa yang lebih muda tidak jumawa dengan risiko mereka yang lebih rendah terkena virus corona, karena bukannya tidak mungkin mereka juga bisa terkena virus dengan gejala yang parah.
Apakah saya perlu dites untuk COVID-19?
Kriteria pengujian dapat bervariasi di antara berbagai negara, jadi sebaiknya periksa situs web departemen kesehatan negara masing-masing untuk mendapatkan informasi terbaru.
Tetapi jika Anda bermukim di Australia, menurut Departemen Kesehatan Federal, saat ini Anda dinyatakan memenuhi syarat mengikuti tes COVID-19 jika:
Belakangan ini kalau kita bangun pagi dan merasa tenggorokan sakit atau batuk, kita spontan berpikir apakah ini gejala COVID-19, atau hanya flu dan pilek biasa?Perasaan ini dapat dimengerti di saat pandemi global virus corona sedang menyita sebagian besar
- Dunia Hari Ini: Terpidana Mati Kasus Narkoba Mary Jane Dipulangkan ke Filipina
- Australia Juara Menangkap Pengunjuk Rasa Lingkungan
- Mufida DPR Ingatkan Kemenkes Banyak Mendengar saat Menyusun RPMK
- Dunia Hari Ini: Assad Buka Suara Lebih dari Seminggu Setelah Digulingkan
- Penanganan Pasien Diare dengan Syndromic Testing, Hasil Cepat & Akurat
- Lima Anggota Bali Nine Sudah Kembali dan Akan Hidup Bebas di Australia