Haryono Akui Kontraktor Tak Profesional
Bangunan Tambahan Metro Tanah Abang Runtuh
Rabu, 23 Desember 2009 – 15:56 WIB
JAKARTA- Manager Building Metro Tanah Abang, Setiarto Haryono mengakui kalau kontraktor PT Jagad Baja Kontraktor tidak profesional. Dia pun mengaku sudah mengingatkan tentang konstruksi bangunannya tidak sesuai dengan yang diinginkan managemen. "Kami minta ke PT Jagad Baja Kontraktor untuk mengurus semuanya. Mulai dari perizinan sampai pembangunannya," tutur Haryono.
"Memang konstruksinya tidak kokoh karena hanya menggunakan baja ringan. Sudah kami ingatkan kontraktornya tapi tidak ditanggapi," ujar Haryono pada wartawan di Metro Tanah Abang, Rabu (23/12).
Baca Juga:
Ditambahkannya, gedung tersebut digunakan untuk toilet. Sebab, dengan peningkatan jumlah pengunjung di Metro, manajemen mengambil kebijakan menambah toilet yang ada.
Baca Juga:
JAKARTA- Manager Building Metro Tanah Abang, Setiarto Haryono mengakui kalau kontraktor PT Jagad Baja Kontraktor tidak profesional. Dia pun mengaku
BERITA TERKAIT
- Sejumlah Wilayah Ini Wajib Waspada karena Efek Erupsi Gunung Semeru
- Jasa Raharja & Korlantas Polri Survei Kesiapan Pengamanan Nataru
- 3 Siswa SMKN 4 Semarang yang Ditembak Polisi Itu Anak Saleh, Remaja Masjid, dan Paskibraka
- 6 Penasaran soal Gaji Guru Honorer Naik Rp2 Juta, PNS & PPPK 100% Gapok
- Dukung Deklarasi Bersama Istiqlal, UID Serukan Tri Hita Karana Universal
- 5 Berita Terpopuler: Honorer Sudah dapat Pembekalan Kepegawaian, Jangan Lupa Cetak Kartu Seleksi PPPK