Hasil 8 Besar Basket Putra Olimpiade Paris 2024: Jerman Ukir Sejarah
Selasa, 06 Agustus 2024 – 20:32 WIB

Pemain Jerman Johannes Thiemann mencoba melewati Menara Yunani Giannis Antetokounmpo dalam pertemuan kedua negara di 8 Besar Olimpiade Paris 2024. Foto: Damien Meyer/AFP
Dua laga perempat final lainnya mempertemukan Serbia vs Australia dan Brasil versus juara empat edisi terakhir Olimpiade, Amerika Serikat. (oly/jpnn)
Di semifinal Olimpiade Paris 2024, Jerman akan berhadapan dengan pemenang dari big match 8 Besar Prancis vs Kanada.
Redaktur & Reporter : Mufthia Ridwan
BERITA TERKAIT
- Pegawai Bandara Mogok Kerja, 3.400 Penerbangan Dibatalkan
- Jaga Demokrasi, 60 Universitas Jerman Angkat Kaki dari X
- Jerman dan Amerika Diguncang Aksi Teror, Prancis Panik
- Dokter Asal Arab Saudi Pelaku Serangan yang Menewaskan 2 Orang di Pasar Natal
- Rezim Assad Tumbang, Jerman Langsung Tutup Pintu untuk Warga Suriah
- KJRI Hamburg Resmi Melayani Permohonan Paspor Elektronik