Hasil Autopsi, Paru-paru Adam Terluka
Jumat, 19 Mei 2017 – 09:27 WIB
Barang bukti yang telah disita tersebut adalah kopel alias sabuk dan tongkat kecil terbuat dari plastik.
Saat ini pihaknya telah melakukan penyelidikan terkait kepemilikan barang itu.
"Ada kopel atau sabuk, kemudian ada benda tumpul tongkat 20 cm dari plastik. Ditemukan di flat A, ruang kosong yang disebut gudang, berkumpulnya di situ. Kopel milik siapa belum tahu. Masih didalami," ucapnya. (idr/c10/ang)
Hasil autopsi Kepolisian Daerah Polda Jawa Tengah menunjukkan betapa kerasnya dentuman pukulan yang diterima Brigadir Dua Taruna (Brigdatar) Muhammad
Redaktur & Reporter : Tim Redaksi
BERITA TERKAIT
- Tok Tok Tok, Komjen Arief Pecat 13 Taruna Akpol Penganiaya
- Jaksa Agung: Ada yang Minta Kasus Muhammad Adam Dihentikan
- Kapolri Tegaskan Pencopotan Gubernur Akpol karena Kematian Taruna
- Taruna Akpol, Jabatan Kombes Djoko Hari Utomo pun Dicopot
- Propam dan Itwasum Periksa Gubernur Akpol
- Copot Semua yang Bertanggung Jawab di Akpol!