Hasil Babak Pertama: Timnas U-16 Indonesia Tertinggal dari Myanmar
Rabu, 10 Agustus 2022 – 21:06 WIB

Duel antara Timnas U-16 Indonesia (jersei putih-hijau) dalam laga di Piala AFF U-16 2022. Foto: Twitter/AFFPresse.
Kini, mungkinkah skema tersebut kembali terulang saat melawan Myanmar.
Kita nantikan bersama, kebangkitan pasukan Bima Sakti di babak kedua. Sebab, laga semifinal ini harus dimenangkan oleh Timnas U-16 Indonesia agar lolos ke partai final yang digelar 12 Agustus mendatang. (dkk/jpnn)
Timnas U-16 Indonesia untuk sementara tertinggal dari Myanmar di babak pertama semifinal Piala AFF U-16 2022
Redaktur : Dhiya Muhammad El-Labib
Reporter : Muhammad Amjad
BERITA TERKAIT
- 19 Juta Jiwa Jadi Korban Gempa, Junta Myanmar Masih Sibuk Urusan Perang Saudara
- Lebih dari 3.000 Orang Tewas Akibat Gempa Myanmar
- Gempa Bumi Kembali Terjadi di Myanmar Hari Ini
- Korban Tewas Gempa Myanmar Mencapai 2.700 Orang, BNPB Beri Info soal WNI
- Prabowo Bakal Lepas Misi Kemanusiaan ke Myanmar 3 April
- Indonesia Berangkatkan Pasukan Misi Kemanusiaan Gempa ke Myanmar