Hasil Evaluasi SAKIP 2016, Nilai Kabupaten/Kota Naik

Hasil Evaluasi SAKIP 2016, Nilai Kabupaten/Kota Naik
Menteri PANRB Asman Abnur bersama Deputi RB Kunwas M. Yusuf Ateh (kanan) dan Wagub Jabar Deddy Miswar. Foto: Humas Kemenpan-RB

Untuk Wilayah I ini, Menteri Asman mengapresiasi kabupaten dan kota yang telah melakukan upaya-upaya perbaikan nyata bagi peningkatan efisiensi birokrasi.

Di wilayah I ini terdapat satu Pemerintah Kota yang berpredikat A dan tiga kabupaten/kota berpredikat BB. Kemudian juga terdapat 17 kabupaten/kota dengan predikat B.

Selain itu, di wilayah ini juga terdapat 81 kabupaten/kota dengan predikat CC, 69 kabupaten/kota dengan predikat C dan satu kabupaten dengan predikat D. (rl)



Hasil evaluasi Sistem Akuntabilitas Kinerja Instansi Pemerintah (SAKIP) yang dilakukan pada tahun 2016 menunjukkan peningkatan rata-rata nilai evaluasi


Redaktur & Reporter : Soetomo

Silakan baca konten menarik lainnya dari JPNN.com di Google News