Hasil F1 Monaco: Lagi-Lagi Hamilton Juara dan Leclerc Apes
![Hasil F1 Monaco: Lagi-Lagi Hamilton Juara dan Leclerc Apes](https://cloud.jpnn.com/photo/arsip/watermark/2019/05/26/lewis-hamilton-di-f1-monaco-2019-foto-mercedes-amg.jpg)
Sayang hal itu tidak berlangsung lama. Leclerc tidak bisa menggenjot mobil lebih jauh, karena mengalami kontak dengan Nico Hulkenberg, membentur pagar dan bannya bocor hingga sobek.
Alhasil, dia harus menyudahi balapan lebih dahulu. (mg8/jpnn)
Berikut hasil lengkap F1 Monaco 2019:
1. Lewis Hamilton MercedesAMG Petronas 1:43:28.437
2. Sebastian Vettel Scuderia Ferrari +2.602s
3. Valtteri Bottas MercedesAMG Petronas +3.162s
4. Max Verstappen Aston Martin Red Bull Racing Honda +5.537s
5. Pierre Gasly Aston Martin Red Bull Racing Honda +9.946s
6. Carlos Sainz McLaren F1 Team +53.454s
7. Daniil Kvyat Red Bull Toro Rosso Honda +54.574s
8. Alexander Albon Red Bull Toro Rosso Honda +55.200s
9. Daniel Ricciardo Renault F1 Team +60.894s
10. Romain Grosjean Rich Energy Haas F1 Team +61.034s
11. Lando Norris McLaren F1 Team +66.801s
12. Kevin Magnussen Rich Energy Haas F1 Team +1 lap
13. Sergio Perez SportPesa Racing Point F1 Team +1 lap
14. Nico Hulkenberg Renault F1 Team +1 lap
15. George Russell ROKiT Williams Racing +1 lap
16. Lance Stroll SportPesa Racing Point F1 Team +1 lap
17. Kimi Raikkonen Alfa Romeo Racing +1 lap
18. Robert Kubica Rokit Williams Racing +1 lap
19. Antonio Giovinazzi Alfa Romeo Racing +2 laps
Lewis Hamilton (Mercedes) kembali merebut kemenangan pada putaran F1 Monaco 2019, ini diraih setelah berjuang keras pada lap-lap akhir di Sirkuit Monte Carlo, Minggu (26/5).
Redaktur & Reporter : Rasyid Ridha
- F1 GP Hungaria 2024: Max Verstappen Kecewa Finis di Posisi Kelima
- Konon, Lewis Hamilton Pengin Mengakuisisi Tim MotoGP Gresini Racing
- Sosok Ini Digadang-gadang Jadi Suksesor Lewis Hamilton di Mercedes
- Lewis Hamilton Sebut Michael Schumacher jadi Inspirasinya Pindah ke Ferrari
- F1: Sosok Ini Dinilai Cocok Menggantikan Lewis Hamilton di Mercedes
- F1: Lewis Hamilton Gabung Ferrari, Pukulan Telak Bagi Mercedes