Hasil Final Bulu Tangkis Asian Games 2022: China Mendominasi, Korea Merusak Pesta
Sabtu, 07 Oktober 2023 – 21:43 WIB

Pasangan Chen Qing Chen/Jia Yi Fan seusai meraih medali emas Asian Games 2022 di Binjiang Gymnasium, Hangzhou, Sabtu (7/10/2023). Foto: Twitter/@CGTNSportsScene
- Ganda campuran: Zheng Si Wei/Huang Ya Qiong (1/China) vs Yuta Watanabe/Arisa Higashino (2/Jepang) 21-15, 21-14
- Ganda putra: Choi Sol-gyu/Kim Won-ho (Korea) vs Satwiksiraj Rankireddy/Chirag Shetty (2/India) 18-21, 16-21
- Tunggal putra: Li Shi Feng (6/China) vs Shi Yu Qi (4/China) 23-21, 21-13
- Ganda putri: Chen Qing Chen/Jia Yi Fan (1/China) vs Baek Ha-na/Lee So-hee (Korea) 21-18, 21-17
- Tunggal putri: An Se-young (1/Korea) vs Chen Yu Fei (2/China) 21-18, 17-21, 21-8
China tercatat mendominasi perolehan medali emas Asian Games 2023 cabang olahraga bulu tangkis perorangan, Sabtu (7/10/2023)
Redaktur : Dhiya Muhammad El-Labib
Reporter : Muhammad Naufal
BERITA TERKAIT
- Temui Wamen Guo Fang, Waka MPR Eddy Soeparno Bahas Pengembangan Energi Terbarukan
- PBSI Coba Komposisi Pemain Senior dan Junior di Sudirman Cup 2025
- Ada Kejutan dalam Skuad Indonesia di Sudirman Cup 2025
- Perang Dagang China-AS, Prabowo Bimbang Keduanya Teman Baik
- Kunjungan Xi Jinping ke 3 Negara ASEAN Menegaskan Prioritas China
- Prabowo Sebut Indonesia Netral Menyikapi Perang Dagang AS-China