Hasil Final Orleans Masters 2022: Putri KW Buat Bangga Indonesia, Stoeva Bersaudara Berjaya
Senin, 04 April 2022 – 03:00 WIB
Diketahui wakil Malaysia Muhammad Haikal/Junaidi Arif tidak dapat bermain di partai pemungkas lantaran terpapar Covid-19.(bwf/mcr16/jpnn)
Hasil lengkap babak final Orleans Masters 2022
- Ganda campuran: Hee Yong Kai Terry/Tan Wei Han (Singapura) vs Rehan Naufal Kusharjanto/Lisa Ayu Kusumawati 12-21, 21-16, 13-21
- Tunggal putra: Toma Junior Popov (Prancis) vs Mithun Manjunath (India), 21-11, 21-19
- Ganda putri: Gabriela Stoeva/Stefani Stoeva (Bulgaria) vs Stina Kuespert/Emma Moszczynski (Jerman), 21-15, 21-14
- Tunggal putri: Putri Kusuma Wardani vs Iris Wang (Amerika Serikat), 7-21, 21-19, 21-18
- Ganda putra: Ruben Jille/Ties van der Lecq (Belanda) vs Junaidi Arif/Haikal Muhammad (Malaysia) Walkover
Berikut hasil lengkap final Orleans Masters 2022. Putri KW buat bangga Indonesia, Stoeva bersaudara berjaya.
Redaktur : Dhiya Muhammad El-Labib
Reporter : Muhammad Naufal
BERITA TERKAIT
- Gandeng Konsuiltan Manajemen, PBSI di Tangan Fadil Imran Mencoba Terukur dan Transparan
- Pebulu Tangkis Muda Indonesia Unjuk Gigi di Vietnam dan Malaysia International Series
- Deretan Rekor Seusai Putri KW Juara Korea Masters 2024
- Final Korea Masters 2024: Putri KW Juara, Dejan/Gloria Podium ke-2
- Polytron Gubernur Cup 2024: Pertahankan Gelar Juara Umum, PB Djarum Borong 16 Emas
- Masuk Final Lagi, Rahmat/Yeremia Makin Konsisten dan Menjanjikan