Hasil P1 MotoGP Jerman: Johann Zarco Lebih Cepat dari Raja Sachsenring
Jumat, 16 Juni 2023 – 18:55 WIB
Hujan deras pada menit ke-18 sesi latihan sempat membuat panitia mengibarkan bendera merah.
Namun, sesi latihan dapat kembali dilanjutkan setelah permukaan sirkuit mengering dengan cepat. (motogp/ant/jpnn)
Hasil P1 MotoGP Jerman
1. Johann Zarco (Prima Pramac Racing) 1:20,701
2. Marc Marquez (Repsol Honda) +0,152
3. Aleix Espargaro (Aprilia Racing) +0,195
4. Alex Marquez (Gresini Racing) +0,253
5. Jorge Martin (Prima Pramac Racing) 1:21,032
Johann Zarco sukses mencatatkan waktu tercepat pada latihan pertama (P1) MotoGP Jerman, di Sirkuit Sachsenring, Jumat waktu setempat.
BERITA TERKAIT
- Johann Zarco Menilai Rencana Honda di MotoGP 2025 Lebih Buruk dari Musim Lalu
- Gandeng Tim MotoGP, Castrol Tingkatkan Spesifikasi 2 Pelumas Ini
- Di MotoGP Indonesia 2024, Johann Zarco Pakai Livery Batik, Keren!
- Federal Oil Puji Kerja Keras Duo Marquez Rebut Podium Ganda MotoGP Jerman
- Crash di MotoGP Jerman, Jorge Martin Mengaku Frustrasi
- MotoGP Jerman 2024: Simpati Francesco Bagnaia kepada Jorge Martin