Hasil Lelang Jabatan jadi Hadiah Ultah Jakarta dan Jokowi
Jumat, 08 Maret 2013 – 21:13 WIB
JAKARTA - Hari jadi DKI Jakarta ke-486 yang dirayakan pada 22 Juni 2013 akan ditandai dengan pelantikan camat dan lurah hasil lelang jabatan. Pelantikan ini akan menjadi kado bagi Gubernur Joko Widodo yang berulang tahun sehari sebelumnya. Syarat untuk mendaftar sebagai calon lurah yakni eselon IV A dengan pangkat terendah III B dan tertinggi III D. Sedangkan untuk camat harus eselon III A, pangkat golongan terendah III D, dan tertinggi IV B. Hal tersebut berdasarkan landasan hukum PP Nomor 100 Tahun 2000.
"Ya, kita kasih pas ultah lah. Pak Gub (Jokowi) jangan blusukan terus, itu urusan lurah, camat. Jadi ada kloning-kloningnya Pak Gub. Kan umurnya tambah setahun jadi jangan blusukan terus," kata Wakil Gubernur DKI Jakarta Basuki T.Purnama atau Ahok di Balai Kota DKI Jakarta, Jumat (8/3).
Baca Juga:
Saat ini jumlah PNS yang memenuhi syarat untuk menjadi peserta berjumlah 44.990 orang. Mereka terdiri dari pegawai struktural dan fungsional kecuali guru dan dokter.
Baca Juga:
JAKARTA - Hari jadi DKI Jakarta ke-486 yang dirayakan pada 22 Juni 2013 akan ditandai dengan pelantikan camat dan lurah hasil lelang jabatan. Pelantikan
BERITA TERKAIT
- Gerakan Guna Ulang Jakarta, Edukasi Mengurangi Pemakaian Plastik Sekali Pakai
- Fasilitas Makin Lengkap, Triboon Hub Tambah 2 Resto Baru di Jakarta
- Durasi Pemadaman Lampu Program Earth Hour Terlalu Singkat
- Di Tengah Sosialisasi Tupoksi kepada Warga, MKD DPR RI Singgung Pelat Nomor Khusus
- Tjahjo Kumolo Meninggal Dunia, Warga Bekasi Diminta Kibarkan Bendera Setengah Tiang
- Anies Bangun Kampung Gembira Gembrong dengan Dana Rp 7,8 Miliar dari Infak Salat Id di JIS