Hasil Lengkap Indonesia Masters 2021: 4 Wakil Merah Putih Berjaya, Tunggal Putra Rontok
Di saat Ahsan/Hendra tersingkir, ganda putra muda Indonesia Pramudya Kusumawardana/Yeremia Erich Yoche Yacob Rambitan terus menunjukkan magisnya.
Setelah di babak pertama menyingkirkan unggulan kedelapan asal Rusia, Vladimir Ivanov/Ivan Sozonov, Pramudya/Yeremia menunjukkan tajinya dengan mengalahkan Akira Koga/Taihci Saito (Jepang) dua gim langsung, 21-18, 23-21.
Di perempat final nanti, Pramudya/Yeremia bakal ditantang unggulan pertama sekaligus senior mereka, Marcus Fernaldi Gideon/Kevin Sanjaya Sukamuljo.
Pasangan berjuluk The Minions itu lolos ke perempat final setelah menjinakkan wakil Prancis Lucas Corvee/Ronan Labar dengan skor 21-13, 21-19.
Berikut hasil lengkap wakil Merah Putih di 16 besar Indonesia Masters 2021. Simak di bawah ini.(mcr15/jpnn)
MS : Srikant Kidambi (India) vs Jonatan Christie (6), 13-21, 21-18, 21-15
MS : Kunlavut Vitidsarn (Thailand) vs Shesar Hiren Rhustavito, 21-14, 21-9
MD : Marcus Fernaldi Gideon/Kevin Sanjaya Sukamuljo (1) vs Lucas Corvee/Ronan Labar, 21-13, 21-19.
Simak hasil lengkap 16 besar Indonesia Masters 2021. 4 wakil Merah Putih berjaya, tunggal putra habis.
- Jadwal Semifinal Kumamoto Masters 2024, Ada 4 Wakil Indonesia
- Indonesia Punya 9 Wakil di 16 Besar Kumamoto Masters 2024
- Polytron Gubernur Cup 2024: Pertahankan Gelar Juara Umum, PB Djarum Borong 16 Emas
- Jadwal dan Link Streaming Final Indonesia Masters 2024 Super 100 di Surabaya
- Masuk Final Lagi, Rahmat/Yeremia Makin Konsisten dan Menjanjikan
- Kulit Telapak Kaki Sampai Mengelupas, Dhinda Menembus Final Indonesia Masters Super 100