Hasil Liga Inggris: Pesta City Molor, Arsenal Ancam Chelsea
Senin, 09 April 2018 – 07:18 WIB

Para pemain Arsenal melakukan selebrasi pada laga Liga Inggris atau Premier League. Foto: AFP
Bertanding di Emirates Stadium, Minggu (8/4), Arsenal mengalahkan Southampton dengan skor 3-2.
Kemenangan itu memang masih menempatkan Arsenal di posisi keenam klasemen sementara dengan koleksi 54 angka.
Namun, Arsenal hanya tertinggal tiga poin dari Chelsea yang berada di urutan kelima alias batas akhir Liga Europa. (jos/jpnn)
Hasil Liga Inggris pada 7-8 April:
Everton vs Liverpool 0-0
Stoke City vs Tottenham 1-2
Watford vs Burnley 1-2
Hasil Liga Inggris atau Premier League 2017/2018 pada 7-8 April melahirkan beberapa kejutan.
BERITA TERKAIT
- Soal Pengalaman di Liga Champions, Bastian Schweinsteiger Belum Move On dari Momen Ini
- Liga Inggris: Liverpool Tumbang di Markas Fulham
- Kevin De Bruyne Berpisah dengan Manchester City di Akhir Musim Ini
- Pengabdian 10 Tahun Kevin de Bruyne di Manchester City Berakhir
- Liga Inggris: Bekuk Tottenham, Chelsea Tembus Peringkat 4 Besar
- Cedera Pergelangan Kaki, Erling Haaland Bakal Absen Memperkuat Manchester City